MTQH XXI Sergai Resmi Ditutup, Kecamatan Sei Rampah Raih Juara Umum

Sei Rampah,Sergai | SatellitNusantara.comĀ Bupati Serdang Bedagai (Sergai) H. Darma Wijaya, yang diwakili oleh Penjabat Sekretaris Daerah (Pj Sekda) Sergai Rusmiani Purba, secara resmi menutup Musabaqah Tilawatil Quran dan Hadits (MTQH) XXI Kabupaten Sergai. Acara penutupan berlangsung di halaman Masjid Agung Sergai pada Senin (17/2/2025) malam. Dalam sambutannya, Bupati Darma Wijaya melalui Pj. Sekda Sergai […]