Friday, 21 November 2025

MENU

Polres Asahan Ungkap Kasus Penemuan Mayat Bayi di Aek Ledong, Satu Pelaku Diamankan

satellitnusantara.com, Asahan – Humas Polres Asahan, 19 November 2025 — Jajaran Unit Jatanras Sat Reskrim Polres Asahan bersama personel Polsek Pulau Raja berhasil mengungkap kasus penemuan mayat bayi laki-laki tanpa identitas yang ditemukan warga di Gang Jumali, Dusun II, Desa Aek Ledong Timur, Kecamatan Aek Ledong, Kabupaten Asahan. Penemuan bayi tersebut terjadi pada Rabu pagi […]