Wednesday, 14 January 2026

MENU

Edy Rahmayadi Siap Lawan Mantu Presiden

Edy Rahmayadi Siap Lawan Mantu Presiden

Jakarta. satellitnusantara.com

Mantan Gubernur Sumatra Utara Edy Ramhyadi Siap Maju Dan bertarung Dalam Pilkada Sumatra Utara.Edy Rahmayadi dalam Memenuhi Panggilan DPP Partai Kebangkitan Bangsa(PKB) dalam Uji Kelayakan dan Kepatutan cagub Sumatra Utara.

Edy Rahmayadi mengaku Siap Maju Dan Optimis Dalam Pemilihan Gubernur Sumatra Utara.

“Kalau tidak optimis,saya tidak datang ke tempat ini”Paparnya.Beliau juga mengatakan saat ini belum ada partai yang memberikan rekomendasi untuk maju dalam Pilkada Sumut 2024.

Edy Rahmayadi Juga Menyinggung Perihal Walikota Medan Bobby Nasution yang Juga Menanti Presiden Jokowi.

“Saya sama siapapun, jangankan mantunya presiden, sama mantunya malaikat pun, kalau boleh kita lawan”.

Mantan Ketua PSSI Ini Juga Mengatakan Diri nya Mendaptar kesemua Partai.

“Ada PDIP,Semua Partai kita Daptar,kalau di panggil Fit and Proper Test pasti Kita Datang.Hasil nya Ya Tergantung partai”

Di singgung perihal siapa calon wakil gubernur yang akan mendampingi nya dalam Pilkada Gubernur Sumatra Utara Edy Mengaku Masih Memikirkan Nya.

“Kayak mau Nikah kan kita pacaran dulu.nah akhirnya jatuh hati.Nah yang paling jatuh hati itu akhirnya kemanan,disitulah kita nikah “,ujar dia.

Berita Terbaru

Polres Labuhan Batu Akan Usut Tuntas Terduga Pelaku Pembunuhan Yang Menewaskan Dua Pegawai Lapas Labuhan Bilik
12 Jan

Polres Labuhan Batu Akan Usut Tuntas Terduga Pelaku Pembunuhan Yang Menewaskan Dua Pegawai Lapas Labuhan Bilik

Labuhan Batu - Terjadi nya kebakaran yang menghilangkan dua nyawa yaitu Samuel Alexsander Pandiangan dan James Purba pada minggu malam

Dinas Kominfo Sergai Sambut Baik Silaturahmi APPI
12 Jan

Dinas Kominfo Sergai Sambut Baik Silaturahmi APPI

Sei Rampah, Sergai - Asosiasi Pewarta Pers Indonesia (APPI) Kabupaten Serdang Bedagai (Sergai) melakukan silaturahmi dengan Dinas Komunikasi dan Informatika

Syukuran Masyarakat Desa Silau Padang dan Marjanji, Jembatan Gantung Telah Selesai Dikerjakan Nasi Urap Kari Kambing Menjadi Hidangan
11 Jan

Syukuran Masyarakat Desa Silau Padang dan Marjanji, Jembatan Gantung Telah Selesai Dikerjakan Nasi Urap Kari Kambing Menjadi Hidangan

Sipispis, Sergai - Kebahagiaan masyarakat Desa Silau Padang dan Desa Marjanji, Kecamatan Sipispis, Kabupaten Serdang Bedagai, Provinsi Sumatera Utara, Sabtu

Ternyata, Pengemudi Mobil Yang Kabur Usai Tabrak Lari Di Kisaran Merupakan Oknum Polisi Berinisial BA
10 Jan

Ternyata, Pengemudi Mobil Yang Kabur Usai Tabrak Lari Di Kisaran Merupakan Oknum Polisi Berinisial BA

Kab Asahan - Ternyata, pengemudi mobil yang kabur usai tabrak sejumlah warga di pasar lama dan pangkal titi Kisaran diketahui

BKAG Sergai Hadiri HUT ke-22 Kabupaten Serdang Bedagai, Dorong Sinergi Pembangunan Berkelanjutan
08 Jan

BKAG Sergai Hadiri HUT ke-22 Kabupaten Serdang Bedagai, Dorong Sinergi Pembangunan Berkelanjutan

Serdang Bedagai - Badan Kerja Sama Antar Gereja (BKAG) Kabupaten Serdang Bedagai turut menghadiri peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-22

Delpin Barus Hadiri Sidang Paripurna HUT ke-22 Serdang Bedagai, Tegaskan Semangat MANTAP untuk Pembangunan Berkelanjutan
07 Jan

Delpin Barus Hadiri Sidang Paripurna HUT ke-22 Serdang Bedagai, Tegaskan Semangat MANTAP untuk Pembangunan Berkelanjutan

Sei Rampah,Serdang Bedagai - Anggota DPRD Provinsi Sumatera Utara dari Fraksi PDI Perjuangan, Delpin Barus, menghadiri Sidang Paripurna DPRD Kabupaten