Friday, 2 January 2026

MENU

KA UPTD Puskesmas Dolok Masihul Sudah Terapkan Work From Home (WFH) Sesuai Surat Edaran Dinas Kesehatan

KA UPTD Puskesmas Dolok Masihul Sudah Terapkan Work From Home (WFH) Sesuai Surat Edaran Dinas Kesehatan

Dolok Masihul, Sergai | SatellitNusantara.com

Pasal 34 ayat (3) Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 menyatakan bahwa negara bertanggung jawab atas penyediaan fasilitas pelayanan kesehatan dan fasilitas pelayanan umum yang layak.

Berarti Negara wajib memastikan setiap warga Negara memiliki akses terhadap pelayanan kesehatan dan fasilitas umum yang layak.

Puskesmas atau pusat kesehatan masyarakat merupakan garda terdepan dalam melayani kesehatan masyarakat didesa atau di perkotaan.

Untuk memberikan pelayanan kesehatan kepada masyarkat Puskesmas Dolok Masihul menerapkan Work From Home. Dari pantauan satellitnusantara.com di lokasi terlihat masyarakat begitu antusian untuk datang berobat dan memeriksa kesehatanya di Puskesmas Dolok Masihul, Jumat 25 April 2025.

Kepala Puskesmas Dolok Masihul dr.Risnawati Bangun menyampaikan terkait libur dan cuti bersama nyepi dan idul Fitri 2025 dimana puskesmas Dolok masihol telah menerapkan Work From Home berdasarkan surat edaran yang dikeluarkan Dinas kesehatan dalam artinya kami tidak mempunyai permasalahan dalam jam pelayanan di puskesmas Dolok Masihul, ucapnya

Terkait adanya pengawai yang rangkap jabatan di Puskesmas Dolok Masihul saya tidak memiliki kewenangan silahkan berkoordinasi kepada pihak berkompeten.

Puskesmas Dolok Masihul juga sudah bekerjasama dengan BPJS atau JKN. Terkait isu korupsi Dana BPJS atau JKN selama ini sudah dilakukan pemeriksaan oleh pihak terkait dan tidak ditemukan terkait anggaran Dana BPJS atau JKN.

Saya selaku Kepala UPTD Puskesmas Dolok Masihul berterima kasih atas masukkan atau kritik pada kami, maka kami siap berbenah dan siap melakukan perbaikan, tutupny.

Sementara itu Salah seorang pasien Nenek Syarifah yang berobat sekaligus memeriksa kesehatannya Ke Puskesmas Dolok Masihul menyatakan bahwa Pelayanan di Puskesmas Dolok Masihul baik, ucapnya.

Puskesmas Dolok Masihul terlihat pelayanan dimulai dari Pasien masuk ke bagian pendaftaran kemudian kebagian pemeriksaan oleh Petugas Medis dan selanjutnya ke bagian Farmasi untuk mengambil obat. ( AN )

Berita Terbaru

Fantastis, Press Release Keberhasilan Polres Asahan DI Rangkum Diakhir Tahun
01 Jan

Fantastis, Press Release Keberhasilan Polres Asahan DI Rangkum Diakhir Tahun

Kab Asahan - Kepolisian Resor (Polres) Asahan, Polda Sumatera Utara, mencatat capaian signifikan dalam penegakan hukum sepanjang periode Januari hingga

Pasien BPJS Ucapkan Terima Kasih atas Pelayanan RSU Sultan Sulaiman Selama Masa Perawatan
30 Des

Pasien BPJS Ucapkan Terima Kasih atas Pelayanan RSU Sultan Sulaiman Selama Masa Perawatan

Serdang Bedagai - Seorang pasien peserta BPJS Kesehatan Penerima Iuran Bantuan (PIB) Pemerintah Daerah, F Edward Manik, menyampaikan ucapan terima

Natal Sekami Stasi St. Petrus Sialang Buah Berlangsung Khidmat dan Meriah, Anak-Anak Jadi Pelayan Liturgi
27 Des

Natal Sekami Stasi St. Petrus Sialang Buah Berlangsung Khidmat dan Meriah, Anak-Anak Jadi Pelayan Liturgi

Sialang Buah, Serdang Bedagai - Perayaan Natal Sekami (Serikat Kepausan Anak Misioner Indonesia) Stasi St. Petrus Sialang Buah, Kecamatan Teluk

Polres Asahan Ungkap Kasus Perjudian Togel di Kabupaten Asahan
24 Des

Polres Asahan Ungkap Kasus Perjudian Togel di Kabupaten Asahan

Kab. Asahan - Humas Polres Asahan – Polres Asahan kembali menunjukkan komitmennya dalam memberantas penyakit masyarakat dengan mengungkap kasus tindak

Polres Asahan Tindaklanjuti Laporan Dugaan Penculikan Anak di Kisaran
24 Des

Polres Asahan Tindaklanjuti Laporan Dugaan Penculikan Anak di Kisaran

Kab. Asahan - Humas Polres Asahan – Polres Asahan menindaklanjuti laporan masyarakat terkait dugaan penculikan anak yang terjadi di depan

Tuppuan Partuanon Damanik Nagur Bolag Resmi Terdaftar di Kemenkumham, Teguhkan Eksistensi Lembaga Adat Damanik di Sergai
22 Des

Tuppuan Partuanon Damanik Nagur Bolag Resmi Terdaftar di Kemenkumham, Teguhkan Eksistensi Lembaga Adat Damanik di Sergai

Sipispis, Serdang Bedagai - Lembaga adat Tuppuan Partuanon Damanik Nagur Bolag resmi terdaftar di Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia