Sunday, 9 November 2025

MENU

Mahasiswa UMSU Pasang 9 Titik Lampu Perangkap Nyamuk Malaria Tenaga Surya, Desa Bagan Kuala Jadi Pilot Project

Mahasiswa UMSU Pasang 9 Titik Lampu Perangkap Nyamuk Malaria Tenaga Surya, Desa Bagan Kuala Jadi Pilot Project

Serdang Bedagai | SatellitNusantara.com

Mahasiswa dan Dosen Pendamping Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara (UMSU) telah berhasil lolos pendanaan Innovillage Tahun 2024, dengan melahirkan satu program “Smart Anopheles Trap Lamp: Inovasi Lampu Perangkap Nyamuk Tenaga Surya Sebagai Solusi Penanggulangan Kejadian Malaria. Lampu ini merupakan karya nyata dari Mahasiswa UMSU dan telah dipasang sebanyak 9 titik dengan ketinggian 3 meter di Dusun III Desa Bagan Kuala,Kecamatan Tanjung Beringin,Kabupaten Serdang Bedagai ,sumatera Utara

Sabtu 8 Februari 2025

 

‘Desa Bagan Kuala kata Arya Noviardy didampingi Zahara Ramadhani dan Ahsanul Rijal, dijadikan sebagai Pilot Project, menindaklanjuti hasil investigasi dan kordinasi dengan dosen juga dinas Kesehatan Sergai, diterima informasi bahwa di Desa Bagan Kuala telah terjadi peningkatan kasus Nyamuk Malaria .Perangkap Nyamuk Tenaga Surya sebagai solusi untuk penanggungalan terhadap nayamuk Malaria.Ujar Arya.

Kepala Desa Bagan Kuala Safril menyampaikan ucapan terima kasih kepada Mahasiswa dan dosen Fakultas Kedokteran UMSU yang memilih Desa Bagan Kuala sebagai Pilot Project untuk Program Invoasi Lampu Perangkat Penanggulangan Kejadian Nyamuk Malaria. Lampu ini sangat bermanfaat nanti dalam mengatasi maraknya nyamuk ini Desa Bagan Kuala khususnya di Dusun III.

Ia berharap program ini bisa berlanjut terus dan dihimbau kepada seluruh masyarakat untuk sama-sama menjaga dan merawat Lampu tersebut. Ungkap Safril usai menunjukan lokasi pemasangan 9 titik lampu tersebut.

Turut yang hadir dalam pelaksanaan program tersebut Dosen Pendamping Dr.Emni Purwoningsih,S.Pd,M.Kes dan Fitri Rahmayani,Linzzy Pratami Putri dari SRCC (Student Reseach and Creavity Center).(DS)

Berita Terbaru

Diduga Cekcok Berujung Maut di Percut Sei Tuan Deli Serdang, Begini Kronologi nya
08 Nov

Diduga Cekcok Berujung Maut di Percut Sei Tuan Deli Serdang, Begini Kronologi nya

satellitnusantara.com, Deli Serdang - Seorang wanita ditemukan warga telah tewas dengan kondisi bersimbah darah. Penemuan jasad korban diketahui berinisial AS

Polres Asahan Gelar Safari Kebangsaan “Polri untuk Masyarakat dan Doa Polri untuk Negeri”
08 Nov

Polres Asahan Gelar Safari Kebangsaan “Polri untuk Masyarakat dan Doa Polri untuk Negeri”

satellitnusantara.com, Asahan - Humas Polres Asahan, 7 November 2025 — Polres Asahan bersama Direktorat Binmas Polda Sumatera Utara menggelar kegiatan

Kepala Sekolah YAPIM Sei Bamban Donor Darah Pertama Kali di RSU Sultan Sulaiman
07 Nov

Kepala Sekolah YAPIM Sei Bamban Donor Darah Pertama Kali di RSU Sultan Sulaiman

satellitnusantara.com, Sergai - Kepala Sekolah Yayasan Perguruan Indonesia Membangun (YAPIM) Sei Bamban, Liefrans Parihotan Lumban Gaol, melaksanakan kegiatan donor darah

Yogi Banurea Terpilih Jadi Ketua OSIS SMA/SMK YAPIM Sei Bamban Periode 2025–2026
07 Nov

Yogi Banurea Terpilih Jadi Ketua OSIS SMA/SMK YAPIM Sei Bamban Periode 2025–2026

satellitnusantara.com, Sergai -  Pemilihan Ketua OSIS di Yayasan Perguruan Indonesia Membangun (YAPIM) Sei Bamban, Kabupaten Serdang Bedagai, Provinsi Sumatera Utara,

Polres Asahan Berhasil megamankan Pelaku Pencurian Disertai Kekerasan di Kisaran Barat
07 Nov

Polres Asahan Berhasil megamankan Pelaku Pencurian Disertai Kekerasan di Kisaran Barat

satellitnusantara.com, Asahan - Humas Polres Asahan, 5 November 2025 — Satuan Reserse Kriminal Polres Asahan berhasil mengungkap kasus tindak pidana

Polres Asahan Gelar Apel Kesiapan Tanggap Darurat Bencana Tahun 2025
07 Nov

Polres Asahan Gelar Apel Kesiapan Tanggap Darurat Bencana Tahun 2025

satellitnusantara.com, Asahan - Humas Polres Asahan – Kepolisian Resor (Polres) Asahan melaksanakan Apel Kesiapan Tanggap Darurat Bencana di halaman Mapolres