Thursday, 29 January 2026

MENU

Pergi Meninggalkan Rumah, Kades Pematang Liang Dinyatakan Hilang

Pergi Meninggalkan Rumah, Kades Pematang Liang Dinyatakan Hilang

Deli Serdang | SatellitNusantara.com

Kepala Desa Pematang Liang Kecamatan STM Hulu, Bahagia Tarigan (54) dinyatakan hilang saat seorang warga menemukan menemukan sepeda motor yang terparkir diatas jembatan lau luhung (titi kabel) Desa Durian Tinggung kecamatan STM Hulu Kabupaten Deli Serdang, Pada Selasa malam pukul 22:30 WIB (25/02/25).

Warga sekitar juga turut melakukan evakuasi pencaarian diduga melompat kedalam sungai yang sedalam ratusan meter kedasar sungai itu, turut hadir BPBD Kabupaten Deli Serdang berrsiaga dan tim SAR yang melakukan pencarian hilangnya Kepala Desa Pematang Liang.

Hingga Rabu pukul 15:00 Wib, (26/02/25) tim evakuasi BPBD Deli Serdang terus berupaya melakukan pencarian kepala desa Pematang Liang, yang didampingi Kepala BPBD Kabupaten Deli Serdang Drs. Zainal Abidin Hutagalung M.AP, yang juga turun menyaksikannya.

Kepala BPBD juga membenarkan hilangnya kepala desa pematang liang yang saat ini belum ditemukan dari hasil pencarian, Kepala BPBD juga belum memastikan penyebab dan hasil evakuasi karena tim evakuasi belum menemukan Bahagia Tarigan Kades Pematang Liang yang diduga melompat dari titti kabel.

Camat Sinembah Tanjung Muda Hulu Antonius Tarigan, yang turut mendampingi proses pencarian juga terlihat sedang berdiskusi bersama masyarakat sekitar juga para kepala desa yang ada di kecamatan STM Hilir Kabupaten Deli Serdang, beserta BPBD Deli Serdang.Pergi Meninggalkan Rumah, Kades Pematang Liang Dinyatakan Hilang.

(Tanto)

Berita Terbaru

Polres Asahan Mengamankan Pencurian Kabel Listrik PLN, Dua Pelaku Diamankan
28 Jan

Polres Asahan Mengamankan Pencurian Kabel Listrik PLN, Dua Pelaku Diamankan

Kab Asahan - Polres Asahan berhasil mengungkap kasus Tindak Pidana Pencurian kabel listrik milik PT PLN (Persero) yang terjadi di

Kapolres Asahan Ramah Tamah Bersama Warga Jalan Durian, Perkuat Wujudkan Kampung Bersih Narkoba
25 Jan

Kapolres Asahan Ramah Tamah Bersama Warga Jalan Durian, Perkuat Wujudkan Kampung Bersih Narkoba

Kab Asahan - Sebagai wujud kedekatan Polri dengan masyarakat serta komitmen dalam pemberantasan narkoba, Kapolres Asahan AKBP Revi Nurvelani, S.H.,

Bupati Lantik 15 Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama
22 Jan

Bupati Lantik 15 Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama

Lubuk Pakam, Kab Deli Serdang - Bupati Deli Serdang, dr H Asri Ludin Tambunan melantik 15 Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama

Pemkab Deli Serdang Terbaik Kedua Pemerintah Daerah Terinisiatif
22 Jan

Pemkab Deli Serdang Terbaik Kedua Pemerintah Daerah Terinisiatif

MedanĀ - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Deli Serdang meraih penghargaan terbaik kedua dalam kategori Pemerintah Daerah Terinisiatif dalam Penilaian Barang Milik Daerah

Satresnarkoba Polres Asahan Ungkap Peredaran Narkotika Jenis Sabu di Desa Gedangan
22 Jan

Satresnarkoba Polres Asahan Ungkap Peredaran Narkotika Jenis Sabu di Desa Gedangan

Kamis, 22 Januari 2026 Kab Asahan - Asahan Satellit NusantaraPolres Asahan melalui Satuan Reserse Narkoba kembali berhasil mengungkap tindak pidana

Polres Asahan Ungkap Kasus Pencurian Dengan Pemberatan Di Kisaran
21 Jan

Polres Asahan Ungkap Kasus Pencurian Dengan Pemberatan Di Kisaran

Selasa, 20/1/2026 Kab Asahan _ Satuan Reserse Kriminal Polres Asahan berhasil mengungkap kasus tindak pidana pencurian dengan pemberatan yang terjadi