Wednesday, 9 July 2025

MENU

Pergi Meninggalkan Rumah, Kades Pematang Liang Dinyatakan Hilang

Pergi Meninggalkan Rumah, Kades Pematang Liang Dinyatakan Hilang

Deli Serdang | SatellitNusantara.com

Kepala Desa Pematang Liang Kecamatan STM Hulu, Bahagia Tarigan (54) dinyatakan hilang saat seorang warga menemukan menemukan sepeda motor yang terparkir diatas jembatan lau luhung (titi kabel) Desa Durian Tinggung kecamatan STM Hulu Kabupaten Deli Serdang, Pada Selasa malam pukul 22:30 WIB (25/02/25).

Warga sekitar juga turut melakukan evakuasi pencaarian diduga melompat kedalam sungai yang sedalam ratusan meter kedasar sungai itu, turut hadir BPBD Kabupaten Deli Serdang berrsiaga dan tim SAR yang melakukan pencarian hilangnya Kepala Desa Pematang Liang.

Hingga Rabu pukul 15:00 Wib, (26/02/25) tim evakuasi BPBD Deli Serdang terus berupaya melakukan pencarian kepala desa Pematang Liang, yang didampingi Kepala BPBD Kabupaten Deli Serdang Drs. Zainal Abidin Hutagalung M.AP, yang juga turun menyaksikannya.

Kepala BPBD juga membenarkan hilangnya kepala desa pematang liang yang saat ini belum ditemukan dari hasil pencarian, Kepala BPBD juga belum memastikan penyebab dan hasil evakuasi karena tim evakuasi belum menemukan Bahagia Tarigan Kades Pematang Liang yang diduga melompat dari titti kabel.

Camat Sinembah Tanjung Muda Hulu Antonius Tarigan, yang turut mendampingi proses pencarian juga terlihat sedang berdiskusi bersama masyarakat sekitar juga para kepala desa yang ada di kecamatan STM Hilir Kabupaten Deli Serdang, beserta BPBD Deli Serdang.Pergi Meninggalkan Rumah, Kades Pematang Liang Dinyatakan Hilang.

(Tanto)

Berita Terbaru

FORUM MASYARAKAT TANI MAJU RAMUNIA DORONG PENYELESAIAN KONFLIK LAHAN SECARA DIALOGIS
08 Jul

FORUM MASYARAKAT TANI MAJU RAMUNIA DORONG PENYELESAIAN KONFLIK LAHAN SECARA DIALOGIS

Deli Serdang || Satellitnusantara.com Forum Masyarakat Tani Maju Ramunia menyuarakan harapan besar kepada Bupati Deli Serdang, Dr. Aci Tambunan, dan

Wakil Gubernur Kalimantan Timur H Seno Aji menerima audiensi dan silaturahmi pengurus Lembaga Adat dan Kekerabatan Kesultanan Banjar wilayah Kalimantan Timur (LAKKB-KT)
08 Jul

Wakil Gubernur Kalimantan Timur H Seno Aji menerima audiensi dan silaturahmi pengurus Lembaga Adat dan Kekerabatan Kesultanan Banjar wilayah Kalimantan Timur (LAKKB-KT)

Kalimantan Timur || Satellitnusantara.com Wakil Gubernur Kalimantan Timur H Seno Aji menerima audiensi dan silaturahmi pengurus Lembaga Adat dan Kekerabatan

Siti Hadijah Boru Tampubolon Keluhkan Harga Beras Mahal
08 Jul

Siti Hadijah Boru Tampubolon Keluhkan Harga Beras Mahal

  Kab Sergai || Satellitnusantara.com Beras merupakan kebutuhan pokok yang sangat dibutuhkan masyarakat. Siti Hadijah Boru

Abdul Hakim Datangi Polres Serdang Bedagai Dan Laporkan Pelaku
08 Jul

Abdul Hakim Datangi Polres Serdang Bedagai Dan Laporkan Pelaku

  Serdang Bedagai || Satellitnusantara.com Abdul Hakim warga Dusun V Desa Sei Rejo Kecamatan Sei Rampah,

Sergai Mulai Menghangat, Ribuan Kades Tiba-Tiba Batalkan Aksi Unjukrasa
07 Jul

Sergai Mulai Menghangat, Ribuan Kades Tiba-Tiba Batalkan Aksi Unjukrasa

Serdang Bedagai || Satellitnusantara.com Belakangan ini Kantor Bupati Serdang Bedagai (Sergai), Sumatera Utara (Sumut), menjadi perbincangan hangat. Pasalnya, banyak aksi

Dugaan Manipulasi Anggaran Rp 6,15 Miliar di Tanjung Redeb’Transparasi dan Akuntabilitas Dipertanyakan
04 Jul

Dugaan Manipulasi Anggaran Rp 6,15 Miliar di Tanjung Redeb’Transparasi dan Akuntabilitas Dipertanyakan

Tanjung Redeb, Kab Berau || Satellitnusantara.com Serangkaian temuan dan informasi menguak dugaan kuat adanya manipulasi dalam pengelolaan anggaran senilai Rp