Wednesday, 21 January 2026

MENU

Polres Asahan Raih Penghargaan Dari kapolri

Penulis: Wilmar Siregar

Polres Asahan Raih Penghargaan Dari kapolri

Asaha – Humas Polres Asahan – Polri menggelar Apel Kasatwil Tahun 2025 pada tanggal 24–26 November 2025 di Mako Pusat Latihan Korbrimob Polri, Cikeas, Bogor. Kegiatan ini diikuti sebanyak 607 peserta, terdiri dari pejabat utama Mabes Polri, para Kapolda, Karo Ops, dan Kapolres se- Indonesia.

Apel Kasatwil tahun ini mengusung tema “Transformasi Polri yang Profesional untuk Masyarakat”.

Selama kegiatan berlangsung, peserta mendapatkan materi yang di paparkan oleh Narasumber dari Internal dan Eksternal Polri. di antaranya Menteri Hukum dan HAM, Panglima TNI, Kapolri, PJU Mabes Polri, Komisi Percepatan Reformasi Polri, serta sejumlah pakar dan ahli.Polres Asahan meraih penghargaan bergengsi dari Kapolri pada Apel Kasatwil 2025.

Penghargaan tersebut diserahkan langsung kepada Kapolres Asahan, AKBP Revi Nurvelani S.H., S.I.K., M.H., sebagai bentuk apresiasi atas keberhasilan jajaran Polres Asahan dalam menangani aksi unjuk rasa dengan pendekatan profesional, humanis, serta mengedepankan perlindungan hak-hak masyarakat. Keberhasilan ini sekaligus menunjukkan ketangguhan dan kesiapan Polres Asahan dalam menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban wilayah.

Pencapaian tersebut menjadi bukti nyata komitmen Polres Asahan dalam memberikan pelayanan terbaik bagi masyarakat, sekaligus menjadi dorongan bagi seluruh personel untuk terus meningkatkan kinerja dan kualitas pelayanan kepolisian. Penghargaan dari Presiden ini diharapkan dapat memperkuat semangat serta dedikasi Polres Asahan dalam mewujudkan lingkungan yang aman, kondusif, dan harmonis bagi seluruh warga. 3/11/2025.

Berita Terbaru

Polres Asahan Ungkap Kasus Pencurian Dengan Pemberatan Di Kisaran
21 Jan

Polres Asahan Ungkap Kasus Pencurian Dengan Pemberatan Di Kisaran

Selasa, 20/1/2026 Kab Asahan _ Satuan Reserse Kriminal Polres Asahan berhasil mengungkap kasus tindak pidana pencurian dengan pemberatan yang terjadi

Kapolres Sergai Pimpin Sertijab Kabag Ops, Kasat Intelkam, dan Dua Kapolsek
21 Jan

Kapolres Sergai Pimpin Sertijab Kabag Ops, Kasat Intelkam, dan Dua Kapolsek

Rabu,21 Januari 2026 Serdang Bedagai - Kapolres Serdang Bedagai, AKBP Jhon Sitepu, SIK, MH, memimpin langsung upacara serah terima jabatan (sertijab)

Diduga Dikerjakan Asal Jadi, Bangunan Parit di Dusun V Desa Pasar IV Asahan Dikeluhkan Warga
17 Jan

Diduga Dikerjakan Asal Jadi, Bangunan Parit di Dusun V Desa Pasar IV Asahan Dikeluhkan Warga

Rawang Panca Arga, Kab Asahan - Warga Dusun V, Desa Pasar IV, Kecamatan Rawang Panca Arga, Kabupaten Asahan, mengeluhkan kondisi

Sekolah Lansia Rehat Madu Standar I Tutup Program 2025 dengan Study Tour Bahagia ke Pantai Cermin
16 Jan

Sekolah Lansia Rehat Madu Standar I Tutup Program 2025 dengan Study Tour Bahagia ke Pantai Cermin

Pantai Cermi, Kab Serdang Bedagai -Sebanyak 33 siswa Sekolah Lansia Rehat Madu Standar I (S1) Desa Gunung Pane menutup rangkaian

Sat Narkoba Polres Asahan Ungkap Kasus Narkotika, Pelaku Melarikan Diri
16 Jan

Sat Narkoba Polres Asahan Ungkap Kasus Narkotika, Pelaku Melarikan Diri

Kab Asahan - Kepolisian Resor Asahan melalui Satuan Reserse Narkoba melaksanakan pengungkapan tindak pidana narkotika jenis sabu di wilayah hukum

Rehabilitasi Toilet SD Negeri 105356 dan 101901 Lubuk Pakam
16 Jan

Rehabilitasi Toilet SD Negeri 105356 dan 101901 Lubuk Pakam

Lubuk Pakam, Kab Deli Serdang - Perjuangan para laskar dan pejuang terdahulu yang rela berkorban demi bangsa dan negara, meski